Akar-Akar Legal Intoleransi dan Diskriminasi di Indonesia

Authors

  • Luthfi Assyaukanie Universitas Paramadina Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.47651/mrf.v13i2.20

Keywords:

Intoleransi, konservatisme, diskriminasi, Pancasila, Orde Lama,, Orde Baru

Abstract

Artikel ini mengeksplorasi sebab-sebab yang lebih mendalam dari intoleransi dan diskriminasi yang terjadi di Indonesia akhir-akhir ini. Ia melampaui penjelasan-penjelasan yang umumnya dikemukakan para penulis selama ini, seperti situasi politik, kondisi ekonomi, struktur sosial, dan karakter budaya. Dalam artikel ini, akar-akar intoleransi dan diskriminasi bisa ditelusuri ke lanskap legal Indonesia berupa landasan negara, pasal-pasal konstitusional, undang-undang, dan aturan-aturan yang berlaku. 

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Luthfi Assyaukanie, Universitas Paramadina Jakarta

Adalah dosen Hubungan Internasional di Universitas Paramadina, Jakarta. Dia juga seorang peneliti di Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC). Luthfi telah menerbitkan beberapa buku dan artikel di jurnal nasional dan internasional, di antaranya Journal for the Academic Study of Religion, The Copenhagen Journal of Asian Studies, Journal of Religion and Society, and Bijdragen tot de taal. Ia kini sedang menyiapkan sebuah buku tentang lanskap legal demokrasi Indonesia. 

PlumX Metrics

Published

20-12-2018

How to Cite

Assyaukanie, L. (2018). Akar-Akar Legal Intoleransi dan Diskriminasi di Indonesia. MAARIF, 13(2), 27–42. https://doi.org/10.47651/mrf.v13i2.20